Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2021

Kolaborasi dalam Masyarakat Digital

Gambar
Sebelum kita ke definisi kolaborasi masyarakat digital, kita harus tahu dulu apa itu kolaborasi dan apa itu masyarakat digital. Kolaborasi adalah kerja sama yang dilakukan oleh dua atau lebih pihak untuk mencapai tujuan bersama. Sedangkan, masyarakat digital adalah orang-orang yang tumbuh dalam kemudahan akses informasi digital dan teknologi informasi. Jadi, kolaborasi masyarakat digital adalah platform kolaborasi online yang memudahkan penggunanya dalam berkolaborasi melalui gambar, video, dan suara dari manapun dengan mudah, nyaman, dan aman. Lalu apa saja jenis-jenis kolaborasi masyarakat digital? A. Kolaborasi berdasarkan cara pembentukan dan tujuan kolaborasi 1. Kolaborasi tim Kolaborasi tim adalah kolaborasi yang dilakukan dalam tim kerja dengan masing-masing anggota tim mempunyai tugas, batasan waktu, dan tujuan yang sudah dinyatakan dengan jelas. 2. Kolaborasi jaringan Kolaborasi jaringan adalah kolaborasi yang dibangun karena adanya hubungan atau ikatan yang sudah dibangun ter